Sleman, www.jogjatv.tv – Dua orang jamaah haji asal Sleman dilaporkan meninggal dunia di Mekah setelah sebelumnya dirawat di rumah sakit. Jamaah haji yang dilaporkan meninggal dunia terakhir adalah Suyatmi warga Padukuhan Gabahan, Desa Sumberadi, Kecamatan Mlati, serta Wasingah warga Padukuhan Setan, Desa Maguwoharjo, Kecamatan Depok Sleman. Sejak tersiar kabar meninggalnya kedua jamaah haji tersebut, kediaman... {...}