Bantul, www.jogjatv.tv – Pada hari pencoblosan, Rabu (9/12) Sri Suryawidati didampingi suaminya Idham Samawi dan tiga puteranya datang ke TPS 17 Nogosari untuk memberikan suaranya. Meski merupakan calon petahana, tak ada perlakuan istimewa dari para petugas KPPS terhadap Sri Suryawidati. Saat ditemui wartawan usai menggunakan hak pilihnya, Sri Suryawidati mengaku optimis masih mendapatkan dukungan... {...}